BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH (BPBD) KABUPATEN BOJONEGORO
-LAPORAN KAJI CEPAT-
Dilaporkan dengan hormat telah terjadi Bencana BANJIR LUAPAN SUNGAI BAKALAN YANG MENYEBABKAN DAM YANG DIFUNGSIKAN SEBAGAI JEMBATAN ALTERNATIF PENGHUBUNG ANTARA RT 4 KE RT 5 DAN 6 di wilayah Kabupaten Bojonegoro, hari Selasa, 05 Februari 2019 dengan data sebagai berikut :
Jenis Bencana :
Banjir Luapan sungai bakalan Yang Menyebabkan Dam/jembatan putus
Waktu Kejadian :
04 Februari 2019 (Jam 18.00 WIB)
Lokasi :
Desa bakalan kec. Tambakrejo Kab. Bojonegoro
Koordinat
-
Dampak Bencana
Akses jembatan Alternatif warga rt 5 & 6 rw 2 dan rt 04 rw 2
Korban :
- NIHIL
Kerusakan :
DAM/jembatan alternatif putus
Taksir Kerugian :
Masih dalam perhitungan
Penyebab / Kronologi Bencana :
Pada Hari Senin,04 Pebruari 2019 telah terjadi hujan deras di desa bakalan yang menyebabkan aliran sungai bakalan tinggi membuat dam/jembatan alternatif putus dikarena kan tidak mampu menahan debit air.
Upaya Penanganan :
1. Mendatangi lokasi bencana untuk melakukan kaji cepat
2. Mendatangi kepala desa bakalan
3. Menghimbau masyarakat untuk tidak mendekati lokasi
Kebutuhan Mendesak :
1. Untuk dapatnya diinformasikan kepada SKPD terkait untuk mendapatkan kajian dan penanganan
Kendala :
-
Unsur yang terlibat :
BPBD,DESA, dan MASYARAKAT
Sangat Puas
60 % |
Puas
20 % |
Cukup Puas
20 % |
Tidak Puas
0 % |