BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH
(BPBD) KABUPATEN BOJONEGORO
-LAPORAN KAJI CEPAT-
Dilaporkan dengan hormat pada hari Rabu, 3 April 2019 telah terjadi Bencana Orang Tenggelam, Disampaikan sebagai berikut :
Jenis Bencana :
Orang Tenggelam
Waktu Kejadian :
Sekira Pukul 08.00 WIB pada tanggal 3 April 2019
Lokasi :
- Turut sungai "Kali Watu"
Koordinat : -
Dampak Bencana :
- 1 Anak meninggal dunia
Korban :
- a.n Muamar Azzam Syukur R. (8 Th)
Kerusakan : -Nihil
Taksir Kerugian : -Nihil
Penyebab / Kronologi Bencana :
- Adapun kronologi sekira pukul 08.00 korban bersama 3 temannya bermain di sungai, korban terpeleset dan hanyut terbawa aliran sungai, korban ditemukan oleh warga dialiran kali watu turut desa kepoh kecamatan kepohbaru pukul 10.15 sekitar 1km dari TKM, korban dibawa ke Puskesmas Nglumber karena keluarga meyakini korban masih hidup, sekira pukul 11.00 korban dinyatakan meninggal oleh petugas Puskesmas.
Perkembangan Kejadian :
- Korban sudah dikebumikan
Upaya Penanganan :
- TIM BPBD Bojonegoro mendatangi lokasi dan melakukan kaji cepat
- Berkoordinasi dengan pihak Polsek Kepohbaru (selaku pemberi informasi), Polsek Modo, Koramil Kepohbaru, Koramil Modo, Satpol modo, Satpol Kepohbaru, Pihak Desa, BPBD Lamongan
Kebutuhan Mendesak :
-
Kendala : Simpang siurnya informasi lokasi TKM
Unsur yang terlibat :
- BPBD Bojonegoro
- Polsek Kepohbaru
- Polsek Modo
- Koramil Kepohbaru
- Koramil Modo
- Satpol Kepohbaru
- Satpol Modo
- Pihak Desa
- Masyarakat Setempat
BPBD KABUPATEN BOJONEGORO
🏢: JL. A. Yani No. 06 Bojonegoro, Jawa Timur
☎:(0353) 887811
Frekuensi Radio VHF:
Input. :161.130
Output: 166.130
📬: bpbd.bjn@gmail.com
📱WA/Telegram : +628113356444
🖥Website : http://bpbd.bojonegorokab.go.id
📷Instagram : @bpbd_bojonegoro
Twitter : @bpbdbjn
Facebook : Pusdalops Bpbd Bojonegoro
Sangat Puas
60 % |
Puas
20 % |
Cukup Puas
20 % |
Tidak Puas
0 % |