BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH
(BPBD) KABUPATEN BOJONEGORO
-LAPORAN KAJI CEPAT-
Dilaporkan dengan hormat pada hari Selasa, 11 Juni 2019 (Pukul 18.00 WIB) telah terjadi Bencana di wilayah Kabupaten Bojonegoro sebagai berikut :
Jenis Bencana :
- Kebakaran Rumah
Waktu Kejadian :
Sekira pukul 18.00 Wib, Tanggal 11 Juni 2019
Lokasi :
- Ds. Trucuk RT.04/RW.01 Kecamatan Trucuk Kabupaten Bojonegoro.
Koordinat : -
Dampak Bencana :
- 1 Rumah hunian rusak ringan ( Dapur )
- Ukuran 5 x 8 terbuat dari kayu
Korban Jiwa :
- Nihil
Kerusakan :
- 1 rumah hunian ( Dapur ) an. Supatmo (65 th)
Taksir Kerugian :
-+Rp.10.000.000,-
Penyebab / Kronologi Bencana :
- Kronologi kejadian sekitar pukul 18.00 warga melihat adanya percikan api di salah satu rumah warga An. Supatmo (65 th), kebakaran menghangguskan sebagian dapur rumah salah satu warga yang disebabkan kornsleting listrik, DUMP.
Perkembangan Kejadian :
- Sekitar pukul 18.43 wib, api dapat dipadamkan
Upaya Penanganan :
Dari TIM BPBD mendatangi lokasi untuk melakukan pendataan kerugian dan melakukan kaji cepat
Kebutuhan Mendesak :
- Peralatan dapur
Kendala :
- Nihil
Unsur yang terlibat :
- Anggota BPBD
- DAMKAR
- PLN
- Perangkat Desa
- Masyarakat Setempat
BPBD KABUPATEN BOJONEGORO
🏢: JL. A. Yani No. 06 Bojonegoro, Jawa Timur
☎:(0353) 887811
Frekuensi Radio VHF:
Input. :161.130
Output: 166.130
📬: bpbd.bjn@gmail.com
📱WA/Telegram : +628113356444
🖥Website : http://bpbd.bojonegorokab.go.id
📷Instagram : @bpbd_bojonegoro
Twitter : @bpbdbjn
Facebook : Pusdalops Bpbd Bojonegoro
Sangat Puas
60 % |
Puas
20 % |
Cukup Puas
20 % |
Tidak Puas
0 % |